Ekosistem Estuari
Estuaria adalah wilayah pesisir semi tertutup yang mempunyai hubungan bebas dengan laut terbuka dan menerima masukan air tawar dari daratan. Sebagian besar estuaria didominasi oleh substrat berlumpur yang merupakan endapan yang dibawa oleh air tawar dan air laut. Contoh dari estuaria adalah muara sungai, teluk dan rawa pasang-surut. Tags: Estuarine Ecology by ekoefendi
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar